Cite This        Tampung        Export Record
Judul Rancang Bangun Game Horror Escape For Life Berbasis Android
Pengarang Panji Dharma Yuda
Penerbitan Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2021
Deskripsi Fisik xiii,70 hlm :Ilus ;21 x 29 cm
Subjek Game
Abstrak Game horror merupakan game atau permainan yang bersifat memberikan hiburan dengan cara menakuti pemain. Escape for life termasuk ke dalam genre game horror tersebut. Permainan Escape for Life ini menceritakan sesorang yang terjebak di dalam hutan, yang dimana di hutan tersebut terdapat berbagai hal yang dapat membuat terkejut. Permainan ini dibangun menggunakan mesin permainan Unity 3D dan dimainkan di Smartphone. Metode pengembangan yang digunakan dalam pembangunan aplikasi permainan Escape for Life ini menggunakan Metode OOP( Object Oriented Programming). Model pengembangan yang digunakan yaitu model prototype. Tools yang digunakan dalam membangun permainan ini yaitu UML(Unified Modelling Languange).
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
10568/921 921 PAN 2021 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000008319
005 20211103033703
007 ta
008 211103################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1121000063
084 # # $a 921 PAN 2021
100 0 # $a Panji Dharma Yuda
245 1 # $a Rancang Bangun Game Horror Escape For Life Berbasis Android
260 # # $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2021
300 # # $a xiii,70 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm
520 # # $a Game horror merupakan game atau permainan yang bersifat memberikan hiburan dengan cara menakuti pemain. Escape for life termasuk ke dalam genre game horror tersebut. Permainan Escape for Life ini menceritakan sesorang yang terjebak di dalam hutan, yang dimana di hutan tersebut terdapat berbagai hal yang dapat membuat terkejut. Permainan ini dibangun menggunakan mesin permainan Unity 3D dan dimainkan di Smartphone. Metode pengembangan yang digunakan dalam pembangunan aplikasi permainan Escape for Life ini menggunakan Metode OOP( Object Oriented Programming). Model pengembangan yang digunakan yaitu model prototype. Tools yang digunakan dalam membangun permainan ini yaitu UML(Unified Modelling Languange).
600 # 4 $a Game
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 10568/921/AL/H
Content Unduh katalog