Judul | Perancangan Aplikasi Absensi Pegawai Keluarahan Selindung Baru Menggunakan ID Card QR Code Berbasis Android Dan Database MySQL |
Pengarang | Naufal Dhiaulhaq Puad Nabil Hakiki Muhammad Iqbal Yudi Aksan |
Penerbitan | Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2021 |
Deskripsi Fisik | xvii, 60 hlm :Ilus ;21 x 29 cm |
Subjek | Aplikasi Absensi |
Abstrak | Untuk absensi pegawai Kelurahan Selindung Baru masih menggunakan perekapan absensi secara manual tanpa adanya laporan kehadiran pegawai tersebut setiap hari. Untuk laporan absensi pegawai akan direkap perbulan untuk dilaporkan ke OPD kelurahan yaitu Kecamatan Gabek. Agar penginputan data absensi pegawai dapat dilakukan secara cepat, maka diusulkan untuk merancang interface aplikasi absensi pegawai kelurahan menggunakan teknologi Qr Code berbasis android dan database MySQL. Penggunaan teknologi android dan database MySQL itu sendiri dapat memudahkan perekapan atau pelaporan absensi baik absensi harian maupun bulanan ke OPD kelurahan yaitu Kecamatan Gabek. Perancangan aplikasi ini menggunakan metodelogi penelitian menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle) denga model Waterfall. |
Bahasa | Indonesia |
Bentuk Karya | Bukan fiksi atau tidak didefinisikan |
Target Pembaca | Umum |
Lokasi Akses Online | repository.atmaluhur.ac.id |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
10793/347 | 347 NAU 2021 | Baca di tempat | Perpustakaan Atma Luhur - Rak KP TI | Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000008545 | ||
005 | 20220218024820 | ||
007 | ta | ||
008 | 220218################g##########0#ind## | ||
035 | # | # | $a 0010-0222000044 |
084 | # | # | $a 347 NAU 2021 |
100 | 0 | # | $a Naufal Dhiaulhaq |
245 | 1 | # | $a Perancangan Aplikasi Absensi Pegawai Keluarahan Selindung Baru Menggunakan ID Card QR Code Berbasis Android Dan Database MySQL |
260 | # | # | $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2021 |
300 | # | # | $a xvii, 60 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm |
520 | # | # | $a Untuk absensi pegawai Kelurahan Selindung Baru masih menggunakan perekapan absensi secara manual tanpa adanya laporan kehadiran pegawai tersebut setiap hari. Untuk laporan absensi pegawai akan direkap perbulan untuk dilaporkan ke OPD kelurahan yaitu Kecamatan Gabek. Agar penginputan data absensi pegawai dapat dilakukan secara cepat, maka diusulkan untuk merancang interface aplikasi absensi pegawai kelurahan menggunakan teknologi Qr Code berbasis android dan database MySQL. Penggunaan teknologi android dan database MySQL itu sendiri dapat memudahkan perekapan atau pelaporan absensi baik absensi harian maupun bulanan ke OPD kelurahan yaitu Kecamatan Gabek. Perancangan aplikasi ini menggunakan metodelogi penelitian menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle) denga model Waterfall. |
600 | # | 4 | $a Aplikasi Absensi |
700 | 0 | # | $a Muhammad Iqbal Yudi Aksan |
700 | 0 | # | $a Puad Nabil Hakiki |
856 | # | # | $a repository.atmaluhur.ac.id |
990 | # | # | $a 10793/347/AL/H |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :