Judul | Aplikasi Rekapan Keuangan Pada Kedai Kopi Kobatins Berbasis Android |
Pengarang | Febriansyah |
Penerbitan | Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2021 |
Deskripsi Fisik | xix, 73 hlm :Ilus ;21 x 29 cm |
Subjek | Rekapan Keuangan |
Abstrak | Perkembangan teknologi saat ini sangat membantu penggunanya dalam menjalankan aktivitas, khususnya di kedai kopi Kobatins. Namun dalam proses Rekapan Keuangan masih dilakukan dengan buku tulis atau secara manual terkadang membuat proses mengelola pemasukan, pengeluaran dan pelaporannya tidak teliti sehingga terdapat kesalahan dalam mengelola keuangan, pendapatan dan pengeluaran sehingga menjadi kurang efektif dan efisien. Oleh karena itu untuk mencegah terjadinya permasalahan tersebut, penulis membuat Aplikasi Rekapan Keuangan pada Kedai Kopi Kobatins Berbasis Android, bertujuan untuk menghasilkan aplikasi yang dapat mempercepat system pengelola di kedai. Penggunaan media mobile Android adalah untuk membantu proses bisnis didalam sebuah usaha UMKM kedai. Penelitian ini menggunakan model prototype sebagai model pengembangan sistem. Dengan adanya aplikasi ini mampu mempermudah pengguna untuk mengelola Rekapan Keuangan pada kedai dimanapun dan kapanpun pengguna berada. |
Bentuk Karya | Tidak ada kode yang sesuai |
Target Pembaca | Tidak ada kode yang sesuai |
Lokasi Akses Online | repository.atmaluhur.ac.id |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
10567/920 | 920 FEB 2021 | Baca di tempat | Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI | Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000008318 | ||
005 | 20211103033256 | ||
007 | ta | ||
008 | 211103################|##########|#|## | ||
035 | # | # | $a 0010-1121000062 |
084 | # | # | $a 920 FEB 2021 |
100 | 0 | # | $a Febriansyah |
245 | 1 | # | $a Aplikasi Rekapan Keuangan Pada Kedai Kopi Kobatins Berbasis Android |
260 | # | # | $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2021 |
300 | # | # | $a xix, 73 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm |
520 | # | # | $a Perkembangan teknologi saat ini sangat membantu penggunanya dalam menjalankan aktivitas, khususnya di kedai kopi Kobatins. Namun dalam proses Rekapan Keuangan masih dilakukan dengan buku tulis atau secara manual terkadang membuat proses mengelola pemasukan, pengeluaran dan pelaporannya tidak teliti sehingga terdapat kesalahan dalam mengelola keuangan, pendapatan dan pengeluaran sehingga menjadi kurang efektif dan efisien. Oleh karena itu untuk mencegah terjadinya permasalahan tersebut, penulis membuat Aplikasi Rekapan Keuangan pada Kedai Kopi Kobatins Berbasis Android, bertujuan untuk menghasilkan aplikasi yang dapat mempercepat system pengelola di kedai. Penggunaan media mobile Android adalah untuk membantu proses bisnis didalam sebuah usaha UMKM kedai. Penelitian ini menggunakan model prototype sebagai model pengembangan sistem. Dengan adanya aplikasi ini mampu mempermudah pengguna untuk mengelola Rekapan Keuangan pada kedai dimanapun dan kapanpun pengguna berada. |
600 | # | 4 | $a Rekapan Keuangan |
856 | # | # | $a repository.atmaluhur.ac.id |
990 | # | # | $a 10567/920/AL/H |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :