Judul | Rancang Bangun Sistem E-booking Paa Pastelove Photography Berbasis Website |
Pengarang | Leni Julianti Felliya Clarissa |
Penerbitan | Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2020 |
Deskripsi Fisik | xvii, 82 hlm :Ilus ;20 x 29 cm |
Subjek | E-Booking |
Abstrak | Jadwal yang telah dibooking pelanggan hanya ditulis pada memo yang ditempelkan pada sebuah board sehingga seringkali terjadi kesalahan seperti lupa menuliskan ke memo dan hilangnya memo yang telah ditempel. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dibutuhkan sebuah teknologi dalam proses reservasi ini, yaitu sistem ebooking berbasis website. Sistem ini berguna untuk mempermudah pihak Pastelove Photography sehingga jadwal pemotretan tersaji lebih jelas, mengurangi adanya kesalahan dan mempermudah pelanggan yang akan melakukan reservasi jadwal pemotretan. Pengembangan sistem dilakukan dengan menggunakan model RAD (Rapid Application Development) yang mengutamakan kesingkatan waktu. Metode penelitian yang digunakan yaitu berorientasi objek dengan harapan pendekatan pengembangan lebih dekat dengan dunia nyata. Sedangkan tools yang digunakan yaitu UML (Unified Modeling Language) yang komprehensif atau menyeluruh dengan menggambarkan aspek-aspek penting dalam sistem. |
Bahasa | Indonesia |
Bentuk Karya | Bukan fiksi atau tidak didefinisikan |
Target Pembaca | Umum |
Lokasi Akses Online | repository.atmaluhur.ac.id |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
10391/372 | 372 LEN 2020 | Baca di tempat | Perpustakaan Atma Luhur - Rak KP SI | Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000007217 | ||
005 | 20210126030801 | ||
007 | ta | ||
008 | 210126################g##########0#ind## | ||
035 | # | # | $a 0010-0121000304 |
084 | # | # | $a 372 LEN 2020 |
100 | 0 | # | $a Leni Julianti |
245 | 1 | # | $a Rancang Bangun Sistem E-booking Paa Pastelove Photography Berbasis Website |
260 | # | # | $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2020 |
300 | # | # | $a xvii, 82 hlm : $b Ilus ; $c 20 x 29 cm |
520 | # | # | $a Jadwal yang telah dibooking pelanggan hanya ditulis pada memo yang ditempelkan pada sebuah board sehingga seringkali terjadi kesalahan seperti lupa menuliskan ke memo dan hilangnya memo yang telah ditempel. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dibutuhkan sebuah teknologi dalam proses reservasi ini, yaitu sistem ebooking berbasis website. Sistem ini berguna untuk mempermudah pihak Pastelove Photography sehingga jadwal pemotretan tersaji lebih jelas, mengurangi adanya kesalahan dan mempermudah pelanggan yang akan melakukan reservasi jadwal pemotretan. Pengembangan sistem dilakukan dengan menggunakan model RAD (Rapid Application Development) yang mengutamakan kesingkatan waktu. Metode penelitian yang digunakan yaitu berorientasi objek dengan harapan pendekatan pengembangan lebih dekat dengan dunia nyata. Sedangkan tools yang digunakan yaitu UML (Unified Modeling Language) yang komprehensif atau menyeluruh dengan menggambarkan aspek-aspek penting dalam sistem. |
600 | # | 4 | $a E-Booking |
700 | 0 | # | $a Felliya Clarissa |
856 | # | # | $a repository.atmaluhur.ac.id |
990 | # | # | $a 10391/372/AL/H |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :