Cite This        Tampung        Export Record
Judul Penerapan Model RAD Pada Sistem Informasi E-Commerce : Studi Kasus Ryan Motor
Pengarang Leni Julianti
Penerbitan Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2021
Deskripsi Fisik xiii, 84 hlm :Ilus ;21 x 29 cm
Subjek E-Commerce
Abstrak Dalam menjalankan usahanya, Ryan Motor mengalami berbagai masalah, yaitu terbatasnya dalam memasarkan produk, belum tersedianya data-data penjualan yang baik sehingga terkadang data yang disimpan secara manual hilang sehingga menyulitkan untuk mengetahui laporan penjualan. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dibutuhkan teknologi dalam memasarkan dan menjual produk pada Ryan Motor yaitu dengan merancang website E-commerce. Dengan E-commerce waktu dan jarak tidak lagi menjadi masalah dalam bertransaksi, karena melalui internet pelanggan mendapatkan informasi tentang produk yang diinginkan bahkan melakukan transaksi kapanpun dan dimanapun selama terhubung dengan jaringan internet. Penerapan sistem ini menggunakan Model RAD (Rapid Application Development) diantaranya Permodelan Bisnis, Permodelan Data, Permodelan Proses, Pembentukan Aplikasi. Serta menggunakan metode pengembangan berorientasi objek dan menggunakan alat bantu UML (Unified Modeling Language).
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
10610/1285 1285 LEN 2021 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi SI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000008361
005 20211105022509
007 ta
008 211105################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1121000105
084 # # $a 1285 LEN 2021
100 0 # $a Leni Julianti
245 1 # $a Penerapan Model RAD Pada Sistem Informasi E-Commerce : Studi Kasus Ryan Motor
260 # # $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2021
300 # # $a xiii, 84 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm
520 # # $a Dalam menjalankan usahanya, Ryan Motor mengalami berbagai masalah, yaitu terbatasnya dalam memasarkan produk, belum tersedianya data-data penjualan yang baik sehingga terkadang data yang disimpan secara manual hilang sehingga menyulitkan untuk mengetahui laporan penjualan. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dibutuhkan teknologi dalam memasarkan dan menjual produk pada Ryan Motor yaitu dengan merancang website E-commerce. Dengan E-commerce waktu dan jarak tidak lagi menjadi masalah dalam bertransaksi, karena melalui internet pelanggan mendapatkan informasi tentang produk yang diinginkan bahkan melakukan transaksi kapanpun dan dimanapun selama terhubung dengan jaringan internet. Penerapan sistem ini menggunakan Model RAD (Rapid Application Development) diantaranya Permodelan Bisnis, Permodelan Data, Permodelan Proses, Pembentukan Aplikasi. Serta menggunakan metode pengembangan berorientasi objek dan menggunakan alat bantu UML (Unified Modeling Language).
600 # 4 $a E-Commerce
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 10610/1285/AL/H
Content Unduh katalog