Cite This        Tampung        Export Record
Judul Penggunaan Zabbix Pada Raspberry PI 3 Model B V1.2 Terintegrasi Bot Telegram Untuk Monitoring Koneksi Jaringan Device Client
Pengarang Feri Hidayat
Penerbitan Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2022
Deskripsi Fisik xiii, 68 hlm :Ilus ;21 x 29 cm
Subjek Monitoring Koneksi Jaringan
Abstrak Sering terjadi kendala terhambatnya distribusi data atau link down pada device client, maka dari itu sangat di butuhkan alat untuk memonitoring jaringan. Monitoring ini mengharuskan network administrator untuk terus berada d ruangan server dan melakukan patrol check agar kinerjanya peralatan tetap terjaga. Sedangkan ada saatnya administrator melakukan kegiatan yang mengharuskan meninggalkan ruangan dan monitor, sehingga jika terjadi gangguan untuk penanganannya akan tertunda karena informasi yang di terimanya sedikit terlambat ke network administrator. Mengatasi masalah seperti ini maka dibutuhkan sebuah Sistem monitoring network dan device client berbasis raspbery pi dengan menggunakan aplikasi zabbix terintegrasi bot telegram yang dapat memantau setiap pergerakan jaringan secara realtime dan mengirim notifikasi gangguan dengan telegram, hal ini dapat membantu network administrator dalam mengetahui titik gangguan tanpa harus secara langsung mengecek ke lapangan serta menunggu informasi gangguan dari user.
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
10978/959 959 FER 2022 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000008733
005 20221108091052
007 ta
008 221108################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1122000042
084 # # $a 959 FER 2022
100 0 # $a Feri Hidayat
245 1 # $a Penggunaan Zabbix Pada Raspberry PI 3 Model B V1.2 Terintegrasi Bot Telegram Untuk Monitoring Koneksi Jaringan Device Client
260 # # $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2022
300 # # $a xiii, 68 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm
520 # # $a Sering terjadi kendala terhambatnya distribusi data atau link down pada device client, maka dari itu sangat di butuhkan alat untuk memonitoring jaringan. Monitoring ini mengharuskan network administrator untuk terus berada d ruangan server dan melakukan patrol check agar kinerjanya peralatan tetap terjaga. Sedangkan ada saatnya administrator melakukan kegiatan yang mengharuskan meninggalkan ruangan dan monitor, sehingga jika terjadi gangguan untuk penanganannya akan tertunda karena informasi yang di terimanya sedikit terlambat ke network administrator. Mengatasi masalah seperti ini maka dibutuhkan sebuah Sistem monitoring network dan device client berbasis raspbery pi dengan menggunakan aplikasi zabbix terintegrasi bot telegram yang dapat memantau setiap pergerakan jaringan secara realtime dan mengirim notifikasi gangguan dengan telegram, hal ini dapat membantu network administrator dalam mengetahui titik gangguan tanpa harus secara langsung mengecek ke lapangan serta menunggu informasi gangguan dari user.
650 # 4 $a Monitoring Koneksi Jaringan
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 10978/959/AL/H
Content Unduh katalog