Cite This        Tampung        Export Record
Judul Implementasi Failover Dua ISP Menggunakan Router Mikrotik Dan Modem Dongle 4G LTE Pada SMPN 2 Merawang
Pengarang Rauda Nurhaliza
Penerbitan Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2022
Deskripsi Fisik xi, 54 hlm :Ilus ;21 x 29 cm
Subjek Jaringan
Abstrak Permasalahan yang terjadi pada akses internet selain dari internal dapat juga disebabkan dari eksternal seperti ISP. Gangguan yang sering terjadi adalah putusnya jaringan backbone utama pada jaringan ISP, sehingga link menuju client juga terganggu, akibatnya aktivitas organisasi yang membutuhkan akses internet terhenti. Teknik yang digunakan dalam pada penelitian ini adalah failover 2 ISP, yang kemungkinan pengalihan sumber akses internet yang digunakan sehingga internet tetap bisa tersedia dan dijamin ketersediannya. Adapun metode pengembangan jaringan yang digunakan adalah PPDIOO yang terdiri dari Prepare, Plan, Design, Implement, Operate, dan Optimize. Untuk mengatasi hal tersebut, diperlukannya suatu koneksi alternatif apabila terjadinya putus suatu koneksi utama, dan koneksi alternatif (backup connection) akan menjalankan fungsinya dengan baik menggantikan koneksi utama secara otomatis, metode tersebut itulah yang dinamakan failover, koneksi yang perlu diterapkan.
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
10960/941 941 RAU 2022 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000008715
005 20221107113245
007 ta
008 221107################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1122000024
084 # # $a 941 RAU 2022
100 0 # $a Rauda Nurhaliza
245 1 # $a Implementasi Failover Dua ISP Menggunakan Router Mikrotik Dan Modem Dongle 4G LTE Pada SMPN 2 Merawang
260 # # $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2022
300 # # $a xi, 54 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm
520 # # $a Permasalahan yang terjadi pada akses internet selain dari internal dapat juga disebabkan dari eksternal seperti ISP. Gangguan yang sering terjadi adalah putusnya jaringan backbone utama pada jaringan ISP, sehingga link menuju client juga terganggu, akibatnya aktivitas organisasi yang membutuhkan akses internet terhenti. Teknik yang digunakan dalam pada penelitian ini adalah failover 2 ISP, yang kemungkinan pengalihan sumber akses internet yang digunakan sehingga internet tetap bisa tersedia dan dijamin ketersediannya. Adapun metode pengembangan jaringan yang digunakan adalah PPDIOO yang terdiri dari Prepare, Plan, Design, Implement, Operate, dan Optimize. Untuk mengatasi hal tersebut, diperlukannya suatu koneksi alternatif apabila terjadinya putus suatu koneksi utama, dan koneksi alternatif (backup connection) akan menjalankan fungsinya dengan baik menggantikan koneksi utama secara otomatis, metode tersebut itulah yang dinamakan failover, koneksi yang perlu diterapkan.
650 # 4 $a Jaringan
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 10960/941/AL/H
Content Unduh katalog