Cite This        Tampung        Export Record
Judul Penerapan Algoritma Linear Congruent Methods (LCM) Pada Aplikasi Arisan Online Berbasis Android
Pengarang Natasya Amellia
Penerbitan Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2021
Deskripsi Fisik xv, 60 hlm :Ilus ;21 x 29 cm
Subjek Aplikasi Arisan Online
Abstrak Kegiatan Arisan selama ini masih bersifat manual atau kuno karena owner arisan harus mencari anggota dengan cara mulut kemulut. Dan mencatat anggota dan pembayaran menggunakan alat tulis buku dan pulpen. Proses seperti ini dinilai kurang efisien karena bisa saja buku untuk mencatat anggota. jadwal dan pembayaran bisa saja hilang. Untuk mengatasi masalah tersbut penulis merancang apikasi. Bagaimana merancang aplikasi Arisan Online agar mudah digunakan di handphone berbasis android? Tujuan penelitian adalah menghasilkan aplikasi yang dapat menfasilitasi pelaksanaan arisan secara online, dan menghasilkan aplikasi yang dapat menyajikan informasi anggota, tampil nomor urut pemenang arisan dan hasil secara transparan. Metodologi yang digunakan adalah Model Waterfall. Metode penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif yaitu pengungkapan data berdasarkan fakta secara deskriptif dengan kata- kata atau uraian. Data yang diambil merupakan hasil wawancara, observasi dan studi pustaka yang ditemukan di lokasi pen
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
10550/903 903 NAT 2021 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000008301
005 20211103101733
007 ta
008 211103################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1121000045
084 # # $a 903 NAT 2021
100 0 # $a Natasya Amellia
245 1 # $a Penerapan Algoritma Linear Congruent Methods (LCM) Pada Aplikasi Arisan Online Berbasis Android
260 # # $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2021
300 # # $a xv, 60 hlm : $b Ilus ; $c 21 x 29 cm
520 # # $a Kegiatan Arisan selama ini masih bersifat manual atau kuno karena owner arisan harus mencari anggota dengan cara mulut kemulut. Dan mencatat anggota dan pembayaran menggunakan alat tulis buku dan pulpen. Proses seperti ini dinilai kurang efisien karena bisa saja buku untuk mencatat anggota. jadwal dan pembayaran bisa saja hilang. Untuk mengatasi masalah tersbut penulis merancang apikasi. Bagaimana merancang aplikasi Arisan Online agar mudah digunakan di handphone berbasis android? Tujuan penelitian adalah menghasilkan aplikasi yang dapat menfasilitasi pelaksanaan arisan secara online, dan menghasilkan aplikasi yang dapat menyajikan informasi anggota, tampil nomor urut pemenang arisan dan hasil secara transparan. Metodologi yang digunakan adalah Model Waterfall. Metode penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif yaitu pengungkapan data berdasarkan fakta secara deskriptif dengan kata- kata atau uraian. Data yang diambil merupakan hasil wawancara, observasi dan studi pustaka yang ditemukan di lokasi penelitian.. Aplikasi ini dirancang dan dibuat oleh penulis selama kurang lebih empat bulan. Sistem ini digunakan untuk mengolah data arisan secara online. Aplikasi ini dapat digunakan untuk membantu anggota arisan dalam mengikuti kegiatan arisan secara online.
600 # 4 $a Aplikasi Arisan Online
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 10550/903/AL/H
Content Unduh katalog