Cite This        Tampung        Export Record
Judul Aplikasi Pencarian Jodoh Berdasarkan Collaborative Filtering Di Pulau Bangka Berbasis Android
Pengarang Adhitya Sukma Mulyadi
Penerbitan Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2020
Deskripsi Fisik xiii, 62 hlm :Ilus ;20 x 29 cm
Subjek Pencarian jodoh
Abstrak Seiring pesatnya teknologi tersebut juga memudahkan masyarakat dalam bertukar informasi, salah satunya saling berbagi profil dan ketertarikan dalam jodoh. Salah satu permasalahan yang dirasakan oleh para orang beranjak dewasa, adalah kurang nya waktu untuk berinterksi social secara langusung, karena kesibukan bekerja, dan mengejar karir. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dibutuhkan aplikasi untuk memudahkan para individu dewasa dalam mencari pasangan hidup sesuai karakter pilihannya. Dalam kasus ini perlu suatu aplikasi yang dapat memfilter baik itu berupa gambaran karakter calon jodoh, jenis kelamin, visi dan misi kedepan, dan wilayah tinggal calon. Hasil dari penelitian dapat memudahkan pengguna aplikasi dalam mencari informasi pasangan hidup sesuai kriteria yang diharapkan pengguna serta menjadikan media pembelajaran bagi penulis dalam mengembangkan aplikasi khusus platform android.
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
10326/797 797 ADH 2020 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000007152
005 20210122022533
007 ta
008 210122################|##########|#|##
035 # # $a 0010-0121000239
084 # # $a 797 ADH 2020
100 0 # $a Adhitya Sukma Mulyadi
245 1 # $a Aplikasi Pencarian Jodoh Berdasarkan Collaborative Filtering Di Pulau Bangka Berbasis Android
260 # # $a Pangkalpinang :$b ISB Atma Luhur,$c 2020
300 # # $a xiii, 62 hlm : $b Ilus ; $c 20 x 29 cm
520 # # $a Seiring pesatnya teknologi tersebut juga memudahkan masyarakat dalam bertukar informasi, salah satunya saling berbagi profil dan ketertarikan dalam jodoh. Salah satu permasalahan yang dirasakan oleh para orang beranjak dewasa, adalah kurang nya waktu untuk berinterksi social secara langusung, karena kesibukan bekerja, dan mengejar karir. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dibutuhkan aplikasi untuk memudahkan para individu dewasa dalam mencari pasangan hidup sesuai karakter pilihannya. Dalam kasus ini perlu suatu aplikasi yang dapat memfilter baik itu berupa gambaran karakter calon jodoh, jenis kelamin, visi dan misi kedepan, dan wilayah tinggal calon. Hasil dari penelitian dapat memudahkan pengguna aplikasi dalam mencari informasi pasangan hidup sesuai kriteria yang diharapkan pengguna serta menjadikan media pembelajaran bagi penulis dalam mengembangkan aplikasi khusus platform android.
600 # 4 $a Pencarian jodoh
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 10326/797/AL/H
Content Unduh katalog