Cite This        Tampung        Export Record
Judul Rancangan Sistem Informasi Pencatatan Keluhan Layanan IT Pada BSI STMIK Atma Luhur
Pengarang Ailen
Della Nigia
Nurhamimah
Penerbitan Pangkalpinang : STMIK Atma Luhur, 2018
Deskripsi Fisik 96 hlm :Ilus ;21x29 cm
Subjek Pencatatan Keluhan Layanan
Abstrak Bagian Sistem Informasi (BSI) STMIK Atma Luhur dengan tugas utama mengelola dan mengembangkan sistem informasi dalam menunjang pelayanannya menyediakan sebuah group Whatsapp dengan nama Layanan IT AL. Sayangnya, cara seperti ini dianggap kurang efektif dan efisien, mengingat BSI akan kesulitan dalam mengetahui berapa banyak keluhan yang dilakukan suatu bagian dalam waktu tertentu terhadap layanan IT di STMIK Atma Luhur. Kami mengadakan observasi ke BSI untuk mendapatkan data yang diperlukan serta mengetahui proses bisnis dari layanan IT yang dimaksud. Memanfaatkan model Waterfall, penelitian ini bertujuan membuat rancangan sistem informasi pencatatan keluhan layanan IT pada BSI STMIK Luhur. Dalam memodelkan perangkat lunak, kami menggunakan UML yang terdiri dari Activity diagram, Use Case diagram, Class diagram, Sequence diagram, dan Package diagram. Penelitian kami berhasil membuat rancangan sistem informasi pencatatan keluhan layanan IT pada BSI STMIK Atma Luhur.
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi atau tidak didefinisikan
Target Pembaca Umum
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
00000009222 258 AIL 2018 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak KP SI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000004898
005 20191015020338
007 ta
008 191015################g##########0#ind##
035 # # $a 0010-0119000152
084 # # $a 258 AIL 2018
100 0 # $a Ailen
245 1 # $a Rancangan Sistem Informasi Pencatatan Keluhan Layanan IT Pada BSI STMIK Atma Luhur
260 # # $a Pangkalpinang :$b STMIK Atma Luhur,$c 2018
300 # # $a 96 hlm : $b Ilus ; $c 21x29 cm
520 # # $a Bagian Sistem Informasi (BSI) STMIK Atma Luhur dengan tugas utama mengelola dan mengembangkan sistem informasi dalam menunjang pelayanannya menyediakan sebuah group Whatsapp dengan nama Layanan IT AL. Sayangnya, cara seperti ini dianggap kurang efektif dan efisien, mengingat BSI akan kesulitan dalam mengetahui berapa banyak keluhan yang dilakukan suatu bagian dalam waktu tertentu terhadap layanan IT di STMIK Atma Luhur. Kami mengadakan observasi ke BSI untuk mendapatkan data yang diperlukan serta mengetahui proses bisnis dari layanan IT yang dimaksud. Memanfaatkan model Waterfall, penelitian ini bertujuan membuat rancangan sistem informasi pencatatan keluhan layanan IT pada BSI STMIK Luhur. Dalam memodelkan perangkat lunak, kami menggunakan UML yang terdiri dari Activity diagram, Use Case diagram, Class diagram, Sequence diagram, dan Package diagram. Penelitian kami berhasil membuat rancangan sistem informasi pencatatan keluhan layanan IT pada BSI STMIK Atma Luhur.
650 # 4 $a Pencatatan Keluhan Layanan
700 0 # $a Della Nigia
700 0 # $a Nurhamimah
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 08975/258/SAL/H
Content Unduh katalog