Cite This        Tampung        Export Record
Judul Sistem Informasi Geografis ( SIG ) Untuk Mencari Jalur Lokasi Terdekat Jasa Pengiriman Barang Menggunakan Algoritma Dijkstra Di Pangkalpinagng Berbasis Android
Pengarang Arif
Penerbitan Pangkal Pinang : STMIK Atma Luhur, 2017
Deskripsi Fisik 71 hlm :Ilus ;20x29 cm
Subjek Jasa Pengiriman Barang
Abstrak Berdasarkan permasalahan yang ada, maka diusulkan sebuah aplikasi Sistem Informasi Geografis (GIS), yang mana nantinya aplikasi tersebut dibangun dengan menggunakan Algoritma Dijkstra sebagai penentuan jalur dari lokasi yang dituju. Algoritma Dijkstra merupakan algoritma untuk mencari jalur terpendek yang cukup populer yang ditemukan oleh Edsger Wybe Dijkstra. Dalam penelitian ini penulis menggunakan model Waterfall dan metode yang digunakan penulis untuk penelitian ini adalah Object Oriented Project (OOP). Hasil dari aplikasi ini dapat menampilkan posisi user dan lokasi-lokasi jasa pengiriman barang, serta menampilkan jalur menuju lokasi jasa pengiriman barang tertentu, sehingga memberikan kemudahan dalam pengaksesan lokasi dari posisi user.
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
00000008661 373 ARI 2017 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000004357
005 20191017111715
007 ta
008 191017################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1218000207
084 # # $a 373 ARI 2017
100 0 # $a Arif
245 1 # $a Sistem Informasi Geografis ( SIG ) Untuk Mencari Jalur Lokasi Terdekat Jasa Pengiriman Barang Menggunakan Algoritma Dijkstra Di Pangkalpinagng Berbasis Android
260 # # $a Pangkal Pinang :$b STMIK Atma Luhur,$c 2017
300 # # $a 71 hlm : $b Ilus ; $c 20x29 cm
520 # # $a Berdasarkan permasalahan yang ada, maka diusulkan sebuah aplikasi Sistem Informasi Geografis (GIS), yang mana nantinya aplikasi tersebut dibangun dengan menggunakan Algoritma Dijkstra sebagai penentuan jalur dari lokasi yang dituju. Algoritma Dijkstra merupakan algoritma untuk mencari jalur terpendek yang cukup populer yang ditemukan oleh Edsger Wybe Dijkstra. Dalam penelitian ini penulis menggunakan model Waterfall dan metode yang digunakan penulis untuk penelitian ini adalah Object Oriented Project (OOP). Hasil dari aplikasi ini dapat menampilkan posisi user dan lokasi-lokasi jasa pengiriman barang, serta menampilkan jalur menuju lokasi jasa pengiriman barang tertentu, sehingga memberikan kemudahan dalam pengaksesan lokasi dari posisi user.
650 # 4 $a Jasa Pengiriman Barang
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 08436/373/SAL/H
Content Unduh katalog