Cite This        Tampung        Export Record
Judul Sistem Untuk Diagnosa Penyakit Kelainan Genetis Pada Anak Dengan Metode Forward Chaining Berbasis Web
Pengarang Fetty Nirwana
Penerbitan Pangkalpinang : STMIK Atma Luhur, 2013
Deskripsi Fisik 135hlm :Ilus ;21x29 cm
Subjek Penyakit Kelainan Genetis
Abstrak Penyakit Kelainan genetis adalah sebuah kondisi kelainan oleh satu atau lebih gen yang menyebabkan sebuah kondisi fenotipe klinis atau merupakan penyimpangan dari sifat umum/sifat rata-rata manusia. Penyakit ini muncul karena tidak berfungsinya faktor-faktor genetis yang tidak mengatur struktur dan fungsi fisiologi tubuh manusia. Pembuatan sistem pakar ini menggunakan pemrograman PHP dan MySQL sebagai basis data, Metode yang di terapkan untuk mendiagnosa penyakit kelainan genetis adalah metode inferensi yakni forward chaining. Pada penerapan metode inferensi forward chaining, penelusurannya dimulai dengan menelusuri gejala- gejala penyakit kelainan genetis dan berakhir pada kesimpulan dalam hal ini solusi dan pengobatan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang dan membuat sistem pakar yang mampu mendeteksi dan memberikan solusi bagi penderita penyakit kelainan genetis. Hasil pengujian menunjukan bahwa program cukup bermanfaat dalam memberikan informasi tentang penyakit kelainan genetis dapat dikatak
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
00000008334 031 FET 2013 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi TI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000004054
005 20191018102638
007 ta
008 191018################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1118000677
084 # # $a 031 FET 2013
100 0 # $a Fetty Nirwana
245 1 # $a Sistem Untuk Diagnosa Penyakit Kelainan Genetis Pada Anak Dengan Metode Forward Chaining Berbasis Web
260 # # $a Pangkalpinang :$b STMIK Atma Luhur,$c 2013
300 # # $a 135hlm : $b Ilus ; $c 21x29 cm
520 # # $a Penyakit Kelainan genetis adalah sebuah kondisi kelainan oleh satu atau lebih gen yang menyebabkan sebuah kondisi fenotipe klinis atau merupakan penyimpangan dari sifat umum/sifat rata-rata manusia. Penyakit ini muncul karena tidak berfungsinya faktor-faktor genetis yang tidak mengatur struktur dan fungsi fisiologi tubuh manusia. Pembuatan sistem pakar ini menggunakan pemrograman PHP dan MySQL sebagai basis data, Metode yang di terapkan untuk mendiagnosa penyakit kelainan genetis adalah metode inferensi yakni forward chaining. Pada penerapan metode inferensi forward chaining, penelusurannya dimulai dengan menelusuri gejala- gejala penyakit kelainan genetis dan berakhir pada kesimpulan dalam hal ini solusi dan pengobatan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang dan membuat sistem pakar yang mampu mendeteksi dan memberikan solusi bagi penderita penyakit kelainan genetis. Hasil pengujian menunjukan bahwa program cukup bermanfaat dalam memberikan informasi tentang penyakit kelainan genetis dapat dikatakan layak untuk digunakan, juga dikatakan cukup akurat serta mempunyai desain tampilan yang menarik sehingga membantu pengguna dalam mendapatkan informasi dan melakukan proses diagnosa penyakit kelainan genetis.
650 # 4 $a Penyakit Kelainan Genetis
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 08134/031/SAL/H
Content Unduh katalog