Cite This        Tampung        Export Record
Judul Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Akademik Pada SD Negeri 1 Merawang Berbasis Web Dengan Metode Berorientasi Objek
Pengarang Rifandi Apriyanto
Penerbitan Pangkal Pinang : STMIK Atma Luhur, 2017
Deskripsi Fisik 99 hlm :Ilus ;20x29 cm
Subjek Sistem Informasi Akademik
Abstrak SD Negeri 1 Merawang merupakan sebuah lembaga pendidikan yang bertujuan untuk menjadi sebuah SD yang unggul baik di bidang akademik maupun bidang non-akademik.Sedangkan akademik itu sendiri adalah kegiatan yang dilakukan di dalam dunia pendidikan yang berhubungan dengan proses belajar mengajar. Tetapi untuk saat ini proses akademik yang terjadi di SD Negeri 1 Merawang masih bersifat manual, contohnya beberapa proses masih ada yang dilakukan dengan tulis tangan sehingga rasanya kurang efektif dan efisien. Dan juga masih banyak kesalahan-kesalahan yang terjadi, ditambah lagi penyimpanan juga tidak terlalu baik. Oleh karena itu diperlukan sistem informasi akademik berbasis web untuk SD Negeri 1 Merawang. Sehingga akhirnya penulis membuat sebuah sistem informasi akademik berbasis web untuk SD Negeri 1 Merawang dengan menggunakan metode Waterfall dan juga metode penelitian berorientasi objek. Dengan adanya sistem informasi akademik ini diharapkan akan menghasilkan proses akademik yang lebih efektif dan efisien unt
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
00000008173 649 RIF 2017 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi SI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000003939
005 20191018025724
007 ta
008 191018################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1118000562
084 # # $a 649 RIF 2017
100 0 # $a Rifandi Apriyanto
245 1 # $a Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Akademik Pada SD Negeri 1 Merawang Berbasis Web Dengan Metode Berorientasi Objek
260 # # $a Pangkal Pinang :$b STMIK Atma Luhur,$c 2017
300 # # $a 99 hlm : $b Ilus ; $c 20x29 cm
520 # # $a SD Negeri 1 Merawang merupakan sebuah lembaga pendidikan yang bertujuan untuk menjadi sebuah SD yang unggul baik di bidang akademik maupun bidang non-akademik.Sedangkan akademik itu sendiri adalah kegiatan yang dilakukan di dalam dunia pendidikan yang berhubungan dengan proses belajar mengajar. Tetapi untuk saat ini proses akademik yang terjadi di SD Negeri 1 Merawang masih bersifat manual, contohnya beberapa proses masih ada yang dilakukan dengan tulis tangan sehingga rasanya kurang efektif dan efisien. Dan juga masih banyak kesalahan-kesalahan yang terjadi, ditambah lagi penyimpanan juga tidak terlalu baik. Oleh karena itu diperlukan sistem informasi akademik berbasis web untuk SD Negeri 1 Merawang. Sehingga akhirnya penulis membuat sebuah sistem informasi akademik berbasis web untuk SD Negeri 1 Merawang dengan menggunakan metode Waterfall dan juga metode penelitian berorientasi objek. Dengan adanya sistem informasi akademik ini diharapkan akan menghasilkan proses akademik yang lebih efektif dan efisien untuk SD Negeri 1 Merawang dibandingkan sebelumnya. Diharapkan juga adanya pelatihan untuk sumber daya yang mengoperasikan sistem ini agar dapat berjalan dengan lebij sempurna.
650 # 4 $a Sistem Informasi Akademik
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 08018/649/SAL/H
Content Unduh katalog