01532 2200217 4500001002100000005001500021035002000036007000300056008004100059084001700100100002400117245009200141260004300233300003900276700002100315700001600336856003100352650002500383520088700408990001901295INLIS00000000000953320240424014515 a0010-0424000017ta240424 g 0 ind  a411 AHM 20230 aAhmed Raul Gonzalez1 aAnalisa dan Perancangan Pendapatan Penjualan Berbasis Android di Ramayana Pangkalpinang aPangkalpinang :bISB Atma Luhur,c2023 axiii, 48 hlm :bIlus ;c21 x 29 cm0 aMerri Sukma Dewi0 aGestie Ratu arepository.atmaluhur.ac.id 4aPendapatan Penjualan aRamayana Departemen Store adalah toko retail yang menjual berbagai macam kebutuhan fashion pria,wanita,anak-anak,sepatu,tas maupun kebutuhan rumah tangga. Yang bertempat di Terminal Lama, Kecamatan Rangkui Jalan Pasar Baru Gerunggang, Kota Pangkal Pinang dan sudah berdiri selama 21 tahun. Ramayana menggunakan sistem analisa yang telah mereka miliki melalui data yang ada pada Microsoft Excel namun seringkali mengalami kesalahan dalam pendataan pendapatan, maupun kesalahan dalam menghitung keuntungan. Berdasarkan permasalahan yang ada pada Ramayana maka sangat diperlukan subuah aplikasi untuk mengetahui pendapatan penjualannya. Penulis merancang aplikasi pendapatan penjualan berbasis android menggunakan model Waterfall dan metode OOAD. Dengan adanya penelitian ini, dapat memudahkan manager bisnis dalam melakukan analisa penjualan serta keuntungan yang didapat pertahunnya. a11794/411/AL/H