Analisa dan Perancangan Aplikasi Penjualan Sparepart Komputer di Toko Via Komputer Pangkalpinang Berbasis Android Achmad Fajri Raka Wijaya Kesuma text Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2022 ind Dampak positif ini dapat dimanfaatkan toko komputer untuk memasarkan produk kepada masayarakat, Proses yang dilakukan saat ini pada Toko Via Komputer yaitu, dimana pembeli melakukan pembelian langsung, dan memasarkan sparepart komputer secara langsung ke Toko Via Komputer, Melihat permasalahan tersebut menjadi acuan penulis dalam perancangan aplikasi yang mampu menjalankan proses penjualan online serta memberikan informasi secara up to date. Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah metode Prototype. Hasil yang dicapai pada aplikasi ini dapat memberikan kemudahan bagi Toko Via Komputer untuk menjual dan memasarkan sparepart komputer dengan menggunakan Aplikasi Berbasis Android, Rancangan Aplikasi Penjualan ini diharapkan dapat mempermudah dalam proses penjualan kedepannya dan menjadi lebih terstruktur dibandingkan yang masih menggunakan metode manual karena motode manual lebih lama dan tidak efisien sekaligus data penjualan lebih rapi. Aplikasi Penjualan