Sistem Informasi Kepegawaian Berbasis Web Di Kantor Yayasan Tunas Karya Pangkalpinang Leonardo Antonius text Pangkalpinang : ISB Atma Luhur, 2021 | dalam pemerosesan tersebut yang dimana harusnya bisa dikerjakan dengan waktu yang singkat. Penelitian ini bertujuan merancang sebuah sistem informasi kepegawaian berbasis website yang dibutuhkan Kantor Yayasan Tunas Karya Pangkalpinang dalam mendata data-data pegawai. Dalam menganalisis dan merancang aplikasi sistem informasi kepegawaian ini saya menggunakan model penelitian FAST (Framework For The Application Of System Thingking) yang terdiri dari enam fase yaitu investigasi awal, analisis masalah, analisis kebutuhan, analisis keputusan, perancangan sistem dan kontruksi sistem. Untuk metode penelitian saya menggunakan metode berorientasi objek, dan tools menggunakan UML (Unified Modelling Language). Sistem ini diharapkan dapat mempercepat dan memudahkan staf kantor dalam mendata dan mencari data-data pegawai. Sistem informasi kepegawaian Kantor Yayasan Tunas Karya berbasis website ini dapat digunakan dengan mudah, user friendly dan bisa dilakukan secara fleksibel. Sistem Kepegawaian