Aplikasi M-Commerce Berbasis Android Pada Toko Mainan Win Sabri Andrian text Pangkalpinang STMIK Atma Luhur 2019
text
regular print
xvi, 76 hlm : Ilus ; 21x29 cm
Sistem pemasaran dan penjualan yang digunakan oleh Toko Mainan Win saat ini adalah konsumen harus datang langsung untuk menanyakan atau melihat ketersediaan mainan, topi atau aksesoris yang ingin dibeli. Tentunya, dengan sistem penjualan tersebut maka akan menyita waktu konsumen untuk memperoleh informasi. Oleh sebab itu, diperlukan sebuah model penjualan yang interaktif demi menaikkan hasil penjualan kepada konsumen. Aplikasi Android solusi yang dapat membantu mengatasi masalah yang ada karena praktis dan antarmukanya yang menarik. Model penelitian dan metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan adalah model prototype dan metode Object Oriented Programming (OOP). Alat bantu pengembangan perangkat lunak yang digunakan adalah Unified Modeling Language (UML). Salah satu aspek yang paling mendukung untuk menaikkan hasil penjualan adalah dengan adanya fasilitas M-Commerce. Dengan menggunakan M-Commerce pemilik toko dapat memasarkan barangnya secara mobile online dengan mudah, sehingga konsumen bisa melihat dan memesan pada Toko Mainan Win tanpa harus mendatangi toko secara langsung. Aplikasi M-Commerce 635 SAB 2019 190930 20190930010255 INLIS000000000005246 Converted from MARCXML to MODS version 3.5 using MARC21slim2MODS3-5.xsl (Revision 1.106 2014/12/19)