Akuntansi Keuangan : International Financial Reporting Standards-IFRS Walter T. Harrison Jr Charles T. Horngren C. William Thomas Themin Suwardy text Jakarta : Erlangga, 2013 ind buku yang telah direvisi atau disesuaikan sepenuhnya terhadap IFRS ini merupakan edisi global dari buku akuntansi keuangan. buku ini akan membantu anda memahami dan menguasai konsep-konsep kunci siklus akuntansi dengan segera demi meningkatkan keberhasilan dan retensi dikemudian hari. buku ini juga lebih relevan bagi mahasiswa diseluruh penuru dunia. daftar isi: -kerangka kerja konseptual dan laporan keuangan-investasi jangka panjang dan operasi internasional-laporan laba rugi dan laporan perubahan ekuitas-laporan arus kas-analisis laporan keuangan Laporan Keuangan URN:ISBN:978-602-241-093-5