01505 2200193 4500001002100000005001500021035002000036007000300056008003900059084001700098100002000115245010100135260004500236300003100281650002300312856003100335520092500366990002001291INLIS00000000000440520191017103957 a0010-1218000255ta191017 | | |  a427 RIA 20170 aRiadi Kurniawan1 aRancang Bangun Manajemen Bandwith Dan Firewall Pada Jaringan Menggunakan Mikrotik di SMK Yapensu aPangkalpinang :bSTMIK Atma Luhur,c2017 a75 hlm :bilus ;c21x29 cm 4aManajemen bandwith arepository.atmaluhur.ac.id aSMK Yapensu merupakan sekolah yang telah menggunakan sistem online pada proses kegiatan belajar mengajar dan ujian nasional. Masalah yang ditemukan adalah kurangnya pengoptimalan bandwith dan keamanan jaringan yang ada disekolah tersebut. Oleh karena itu dibutuhkan manajemen bandwith dan firewall agar jaringan yang ada menjadi stabil serta dapat meningkatkan keamanan untuk memudahkan pemantauan pada penggunanya sehingga hanya dapat digunakan oleh seluruh warga sekolah. Penelitian ini fokus pada perancangan jaringan, konfigurasi IP, topologi dan implementasinya serta pengoptimalan bandwith dan firewall yang ada. Metode penelitian yang digunakan adalah metode yang bersifat deskriptif sedangkan metode pengembangan jaringannya menggunakan metode NDLC (Network Development Life Cycle). Untuk membangun jaringan komputer yang lebih baik dibutuhkan alat untuk mengatur aliran jaringan tersebut yaitu Mikrotik Routers. a08484/427/SAL/H