Cite This        Tampung        Export Record
Judul Pengembangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Dengan Model Waterfall Pada SMK Bakti Pangkalpinang
Pengarang Keke Audia Putri
Penerbitan Pangkal Pinang : STMIK Atma Luhur, 2018
Deskripsi Fisik 115 hlm :Ilus ;20x29 cm
Subjek Sistem Perpustakaan
Abstrak SMK BAKTI Pangkalpinang merupakan sekolah menengah kejuruan sejak tahun 1996/1997 Pengolahan data perpustakaan pada sekolah ini belum teroptimalkan dan belum terkomputerisasi. Oleh karena itu, SMK BAKTI Pangkalpinang membutuhkan sistem informasi yang dapat mempermudahkan dalam pengumpulan data, pengolahan data dan pembuatan laporan. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang bangun Sistem Informasi.Tujuan dari penelitian ini adalah merancang bangun Sistem Informasi Perpustakaan SMK BAKTI Pangkalpinang. Perancangan sistem informasi ini akan dikembangkan dengan menggunakan model Waterfall untuk merancang sistem yang akan dibangun, serta menggunakan metode berorientasi objek untuk perancangan basis data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan sistem informasi Perpustkaan ini akan membantu Staff Perpustakaan dalam mengelola dan membuat laporan lebih optimal, baik dalam mengelola data siswa, data buku, data peminjaman, dan data pengembalian. Sehingga informasi yang dihasilkan lebih akurat, tepat waktu,
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online repository.atmaluhur.ac.id

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
00000009020 892 KEK 2018 Baca di tempat Perpustakaan Atma Luhur - Rak Skripsi SI Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000004706
005 20191016105307
007 ta
008 191016################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1218000556
084 # # $a 892 KEK 2018
100 0 # $a Keke Audia Putri
245 1 # $a Pengembangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Dengan Model Waterfall Pada SMK Bakti Pangkalpinang
260 # # $a Pangkal Pinang :$b STMIK Atma Luhur,$c 2018
300 # # $a 115 hlm : $b Ilus ; $c 20x29 cm
520 # # $a SMK BAKTI Pangkalpinang merupakan sekolah menengah kejuruan sejak tahun 1996/1997 Pengolahan data perpustakaan pada sekolah ini belum teroptimalkan dan belum terkomputerisasi. Oleh karena itu, SMK BAKTI Pangkalpinang membutuhkan sistem informasi yang dapat mempermudahkan dalam pengumpulan data, pengolahan data dan pembuatan laporan. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang bangun Sistem Informasi.Tujuan dari penelitian ini adalah merancang bangun Sistem Informasi Perpustakaan SMK BAKTI Pangkalpinang. Perancangan sistem informasi ini akan dikembangkan dengan menggunakan model Waterfall untuk merancang sistem yang akan dibangun, serta menggunakan metode berorientasi objek untuk perancangan basis data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan sistem informasi Perpustkaan ini akan membantu Staff Perpustakaan dalam mengelola dan membuat laporan lebih optimal, baik dalam mengelola data siswa, data buku, data peminjaman, dan data pengembalian. Sehingga informasi yang dihasilkan lebih akurat, tepat waktu, dan cepat.
650 # 4 $a Sistem Perpustakaan
856 # # $a repository.atmaluhur.ac.id
990 # # $a 08784/892/SAL/H
Content Unduh katalog